Pengaruh Hafalan Juz ‘Amma di Madrasah Diniyah Tafaqquh Fiddin Darul Ulum Terhadap Hasil Belajar Alquran dan Hadis di MTsN Rejoso Peterongan 1

Penulis

  • Ali Muhsin Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum (Unipdu) Jombang
  • Zainul Arifin MI Islamiyah Jogoroto Jombang

Kata Kunci:

pengaruh, hafalan juz ‘amma, tafaqquh fiddin, hasil belajar Alquran Hadis.

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh hafalan juz ‘amma di madrasah Diniyah Tafaqquh Fiddin terhadap hasil belajar Alquran Hadis di MTsN Rejoso Peterongan I. Penelitian ini menitikberatkan pada aspek Hafalan juz ‘amma di Madrasah Diniah Tafaqquh Fiddin dan hasil belajar Alquran Hadis. Dari hasil nilai rata-rata semester ganjil. Di mana pelaksanaan kegiatan Tafaqquh Fiddin yang di ikuti siswa MTsN kelas VIII dan IX diharap memberikan pengaruh terhadap hasil belajar Alquran Hadis. Metodologi penelitian untuk mengukur hipotesis menggunakan desain penelitian korelasional, yaitu hubungan antara dua variabel, korelasi diniyah Tafaqquh Fiddin (variable X) dan hasil belajar Alquran Hadis (variable Y), pengembangan instrument meliputi jenis data dan sumber data, metode pengumpulan data meliputi observasi, angket dan dokumentasi sedang teknik analisa data menggunakan SPSS v.20. Berdasarkan analisis bahwa Jika r hitung > r tabel maka Ho ditolak, Jika r hitung < r tabel maka Ho diterima. Dengan taraf kepercayaan 0.05 (5%), maka dapat diperoleh r tabel = 0,361 ternyata r-hitung lebih besar daripada r-tabel (0,679>0,361), sehingga Ho ditolak H1 diterima. Artinya ada hubungan yang signifikan antara hafalan juz ‘amma di Madrasah diniah Tafaqquh Fiddin dengan hasil belajar Alquran Hadis di MTsN.

Referensi

Channa Liliek, dan Syaiful Hidayat. Ulum Al-Qur’an dan Pembelajarannya. Surabaya: Kopertais IV press, 2013.

Sujarweni, Wiratna. Metodologi Penelitian. Yogyakarta: PT. Pustaka Baru, 2014.

Chotimah, Chusnul. “Hubungan Antarahafalan Al-Qur`an (Juz `Amma) Dengan Prestasi Belajar Siswa Kelas XI Pada Bidang Studi Al-Qur`an Hadits Di MAN Lamongan, http://digilib.uinsby.ac.id/7702/. Diakses pada 26 desember 2016.

Lutfiah, Fifi. “Hubungan Antara Hafalan Al-Qur’an Dengan Prestasi Belajar Al-Qur’an Hadits Siswa MTS Asy-Syukriyyah Cipondoh Tangerang.” http://www.google.co.id /?gws_rd=cr&ei=WHlHWPiWI8Sj8AWoyJHoDA#q=102333-FIFI+LUTFIAH-FITK, diakses pada 04 desember 2016.

Khotimah, Umi Khusnul. “Korelasi Antara Hafalan Al-Qur’an Dengan Prestasi Belajar Bahasa Arab Siswa MTs Negeri Gubukrubuh Gunungkidul Tahun Ajaran 2013/2014. http://digilib.uin-suka.ac.id/18617/2/.

Yunus, Mahmud. Kamus Arab-Indonesia. Jakarta: PT. Mahmud Yunus Wa Dzurriyyah.

Poerwadarminta. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Zen, Muhaimin. Tata Cara Atau Problematika Menghafal Al-Qur`an. Jakarta: Pustaka Al-Husna, 2005.

Qori’, M. Taqiyul Islam. Cara Mudah Menghafal Al-Qur`an. Jakarta: Gema Insani Press, 1998.

Rouf, Abdul Aziz Abdur. Kiat Sukses Menghafal Al-Qur`an. Jakarta: Dzilal Pess, 1996.

Ahsin, W. Hafidz. Bimbingan Praktis Menghafal Al-Qur`an (Jakarta: Bumi Aksara,1994), 53.

Sardiman. Interaksi dan Motifasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajagrafindo Prasada , 2001.

Sudjana, Nana. Cara Belajar Siswa Aktiv Dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Hakim, Dhikrul. Psikologi Belajar. Yogyakarta: Yayasan Erhaka Utama, 2016.

Sudiijono, Anas. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 1996.

Tim Penyusun. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 2001.

Sudijono, Anas. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 1996.

Suryabrata, Sumadi. Psikologi Pendidikan, Cet. ke-5. Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2004.

Sudjana, Nana. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosda Karya, 2009.

Sudjana, Nana. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo, 1998.

Syah, Muhibbin. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Rosda Karya, 2003.

Dimyati, dan Mujiono, Belajar Dan Pembelajaran. Yogjakarta: Rineka Cipta, 2006.

Chana, Liliek, dan Syaiful Hidayat, Ulumul Al-Qur’an. Surabaya: Kopertais IV Press.

Solahudin, M. dan Agus Suyadi, Ulumul Hadits. Bandung: CV Pustaka Setia, 2013.

Amrulloh, Amrulloh. “Hadis Sebagai Sumber Hukum Islam: Studi Metode Komparasi-Konfrontatif Hadis-Al-Qur’an Perspektif Muhammad Al-Ghazali dan Yusuf al-Qaradawi.” Ahkam: Jurnal Hukum Islam 3, no. 1 (2015).

Nazir, Moh. Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia, 2005.

Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta, 2000.

Sugiono. Statistika Pendidikan. Bandung: Alfabet, 2009.

Sujarweni, Wiratna. Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press, 2014.

Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Jakarta : PT Asdi Mahastaya, 2010.

Margono. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta, 1997.

Arikunto, Suharsimi. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara, 2012.

Amirin, Tatang. Menyusun Rencana Penelitian. Jakarta: Rajawali Pers, 1990.

Sudjiono, Anas. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo, 1999.

Unduhan

Diterbitkan

2017-12-01

Terbitan

Bagian

Artikel