Strategi Pendefinisian Makna dalam Karya Sastra Bergenre Fiksi Ilmiah InterWorld dan Terjemahannya
DOI:
https://doi.org/10.26594/diglossia.v13i1.2416Keywords:
language, translation, literatureAbstract
Fokus penelitian ini adalah melihat strategi pendefinisian makna pada kata, istilah, maupun konsep baru kreasi pengarang dalam karya sastra fiksi ilmiah dan bagaimana penerjemah menerjemahkannya. Beberapa tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah 1) memaparkan strategi pendefinisian makna kata, istilah, atau konsep yang digunakan penulis dalam novel InterWorld dan 2) memaparkan strategi pendefinisian makna yang digunakan penerjemah pada terjemahan novel Interworld. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah novel InterWorld dalam bahasa Inggris dan terjemahannya dalam bahasa Indonesia. Pengumpulan data menggunakan metode simak catat. Hasil penelitian ini memperlihatkan 1) strategi yang digunakan oleh penulis adalah strategi genus dan diferensiasi serta strategi berdasarkan konteks atau contoh khusus, dan 2) tidak ada perubahan ataupun penambahan kata yang dilakukan penerjemah untuk membantu memperjelas makna kata dan istilah yang dibuat penulis.
Kata kunci: semantik, strategi pendefinisian makna, fiksi ilmiah, penerjemahan fiksi ilmiahReferences
Baker, M. (2009). In other words, ed. ke-2. Routledge.
Beshero-Bondar. (2020, November 13). What is Science Fiction? https://pitt.libguides.com/scifi
Gaiman, N. & Reaves, M. (2007). Interworld. HarperCollins Publisher Ltd.
Gaiman, N. & Reaves, M. (2010). Interworld (T. Lesmana, Penerjemah). Gramedia Pustaka Utama (karya asli diterbitkan pada 2007).
Goddard, C. & Wierzbicka, A. (2014). Words and Meanings: Lexical Semantics across Domains, Languages, and Cultures. Oxford University Press.
Riemer, N. (2010). Introducing Semantics. Cambridge University Press.
Sterling, B. (2020, November 12). Science fiction. Encyclopedia Britannica. https://www.britannica.com/art/science-fiction
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
- Authors who submit a manuscript to this journal and accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to the authors of the article.
- Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all forms and media, including reprints, photographs, and any other similar reproductions, as well as translations. The reproduction of any part of this journal, its storage and transmission of databases by any forms or media, such as electronic, mechanical copies, photocopies, and recordings will be allowed by Diglossia
- Editorial Board of Diglossia tries to make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. The contents of the articles published to Diglossia are sole and exclusive responsibility of their respective authors.
- The copyright form should be filled with respect to article and be signed originally and sent scanned document file (softcopy) and the article to our email, jurnal.diglossia@fbs.unipdu.ac.id or sent it to the Editorial Office in the form of original hard copy and the article in softcopy form on Flash Disc or Compact Disc, to;Diglossia: Jurnal Kajian Ilmiah Kebahasaan dan Kesusastraan
Prodi Sastra Inggris Fakultas Bisnis dan Bahasa
Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum
Kompleks Pondok Pesantren Darul Ulum
Rejoso Peterongan Jombang Jawa Timur 61481