Implementasi Metode Ummi dalam Pembelajaran Alquran pada Santri di Pondok Pesantren Salafiyah Al-Mahfudz Seblak Jombang
Kata Kunci:
metode Ummi, pembelajran, Alquran.Abstrak
Dalam pembelajaran Alquran dibutuhkan suatu metode. Metode Ummi merupakan metode pembelajaran Alquran yang baik dan benar. Tujuan penelitian ini untuk mendiskripsikan penerapan metode Ummi, mengetahui keunggulan metode Ummi, mengetahui kendala yang muncul dalam pembelajaran Alquran pada santri putri di Pondok Pesantren Salafiyah Al-Mahfudz Seblak Jombang. Jenis penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif dengan metode penelitian studi kasus. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis flow model. Ada empat tahapan dalam flow model, yakni pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi proses pembelajaran Alquran metode Ummi dilakukan melalui tujuh tahapan pembelajaran dan keunggulan metode Ummi terletak pada sistem yang menjamin mutu, yang dikenal dengan sembilan pilar sistem mutu. Kendala pembelajaran apabila ada santri yang datang terlambat maka ustadz/ustazah tidak bisa mengulang materi yang tertinggal karena setiap tahapan pembelajaran sudah ditentukan waktunya masing-masing.Referensi
Abdurohim, Acep Lim. Ilmu Tajwid Lengkap. Bandung: CV Penerbit Diponegoro, 2012.
Channa, Liliek. ’Ulum al-Quran dan Pembelajarannya. Surabaya: Kopertais IV Press, 2010.
Hambali. Cinta Al-Qur’an Para Hafizh Cilik. Jogjakarta: Najah, 2013.
Handayani, Wijayanti. “Pengaruh Pembelajaran Ghorib Terhadap Kefasihan Membaca Al-Qur’an Di Asrama XIV Hidayatul Qur’an Pondok Pesantren Darul ‘Ulum Peterongan Jombang,” (Skripsi, Universitas Pesantren Tinggi Darul ‘Ulum Jombang. 2016).
Khakimah, Indi. “Pengaruh Metode Pembelajaran Tajwid Terhadap Kemampuan Santri Membaca Al-Qur’an Secara Tartil Di Asrama IV Chos I Ainussyams Pondok Pesantren Darul ‘Ulum Jombang,” (Skripsi. Universitas Pesantren Tinggi Darul ‘Ulum Jombang. 2016).
Madjid, Nurcholis. Bilik-Bilik Pesantren Sebuah Potret Perjalanan. Jakarta: Paramadina, 1997.
Majid, Abdul. Strategi Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2014.
Mustofiyah, Siti. “Perbandingan Implementasi Metode At-Tartil dan Metode ‘Utsmani dalam Pembelajaran Al-Qur’an di TPQ Wildaniyah Jombang dan TPQ Nurul Mustofa Mojoagung Jombang,” (Skripsi: Universitas Pesantren Tinngi Darul Ulum Jombang, 2010).
Nasih, Ahmad Munji dan Lilik Nur Kholidah. Metode dan Teknik Pembelajaran PAI. Bandung: Rifeka Aditama, 2009.
Qaṭṭān (al), Mannā’ Khalīl. Studi Ilmu-Ilmu al-Qur’an. Surabaya: CV. Ramsa Putra, 2012.
Ramayulis. Metodologi Agama Islam. Jakarta: Kalam Mulia, 2010.
Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta. 2010.
Tim Penyusun. Sertifikasi Guru Al-Qur’an Metode Ummi. Surabaya: Ummi Foundation, 2011.
Umam, Chatibul. Tata Cara atau Problematika Menghafal al-Qur’an dan Petunjuk-Petunjuknya. Jakarta: Pustaka Al-Husna, 1985.
Wahid, Wiwi Alwiyah. Cara Cepat Bisa Menghafal al-Qur’an. Jogjakarta: DIVA Press, 2014.
Wijayanti, Lusi Kurnia. “Penerapan Metode Ummi dalam Pembelajaran Al-Qur’an pada Orang Dewasa untuk Meningkatkan Kemampuan Memebaca Al-Qur’an di Lembaga Majlis Qur’an Madiun,” (Skripsi, UniversitasIslam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang, 2016).
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Syarat yang harus dipenuhi oleh Penulis sebagai berikut:- Penulis menyimpan hak cipta dan memberikan jurnal hak penerbitan pertama naskah secara simultan dengan lisensi di bawah Creative Commons Attribution License yang mengizinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan sebuah pernyataan kepenulisan pekerjaan dan penerbitan awal di jurnal ini.
- Penulis bisa memasukkan ke dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (contoh: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk mem-posting karya mereka online (contoh: di repositori institusional atau di website mereka) sebelum dan selama proses penyerahan, karena dapat mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya sitiran yang lebih awal dan lebih hebat dari karya yang diterbitkan.